Cara Belajar Bahasa Tolaki -->

Kategori Berita

Senin, 28 April 2025

Cara Belajar Bahasa Tolaki

Media Koltim @ Karyanya Anak Lokalan
Sunday, 28 June 2020
Img :quereta.com

Sebelum kita mempelajari bahasa Tolaki, terlebih dahulu kita mengenali Suku Tolaki itu sendiri, Suku Tolaki adalah salah satu suku yang mendiami dataran Sulawesi Tenggara, dan setiap daerahnya mempengaruhi dialeg berbahasa yang berbeda-beda, misalkan dialeg bahasa Tolaki yang mendiami dataran Mekongga dan dialeg bahasa Tolaki yang mendiami dataran Konawe.

Bahasa Tolaki merupakan bahasa salah satu bahasa daerah di Indonesia. Cara pelafalan bahasa Tolaki cukup mudah karena diucapkan sesuai bunyi huruf fonemnya, Untuk itu akan lebih baik kalau kita  bahas pada bagian Fonologi Bahasa Tolaki.

Untuk lebih baiknya, mari kita belajar tentang kosa kata dulu. Lalu kita akan belajar tentang cara menggunakannya.

Inaku =Aku/Saya 
Inggo,o = Kamu/Anda
Iye,i = Dia
Ama=Bapak/Ayah
Ina=Ibu/Mama
Kaka = Kakak/Saudara
Hai = Adik/Saudara
Mo,oru-oru= Pagi-pagi
Kiniwia = Sore
Tonga,oleo= Siang
Owingi=Malam
Mowingi=pagi-pagi

Moburi=Menulis
Monggaa=Makan
Kinokaa=Makan
Moinu=Minum
Ininu=Minuman
Mearo=Lapar
Moiso=Tidur
Sanaa=Senang
Meriri=Sedih
Mosaaune=Marah
Mokolema=Lelah
Tamo=Nama
Ari=Dari
Untu=Untuk
Oleo=Hari
Mohina=Besok
Ihawi=Kemarin
Ingoni=Tadi
Teipia=Kapan

Kumearo=Saya lapar
Mokolemanggu=Saya lelah/Saya capek
Inaku momahe/Inaku tewali=Saya cantik
Inggoo Momahe=Kamu cantik
Inggo Magaga=Kamu tampan
Inggoo keren=Kamu keren
Kusayangiko=Saya sayang kamu

Bersambung…..


1711 Viewers
loading...